Kekerasan demi kekerasan yang ada di film Marlina pun tidak terasa horor. Hanya pada adegan terakhir, sebelum Novi melahirkan, saya agak merasa mual. Kematian berdampingan dengan kelahiran dengan kondisi yang tidak mengenakkan. Sedang Tumpal Tampubolon tetap diam. Dendam akhirnya selesai dan kematian- kelahiran tetap terjadi.

| Director: | : Mouly Surya |
| Writers | : Rama Adi, Garin Nugroho |
| Stars | : Egy Fedly, Dea Panendra, Yoga Pratama |
Biodata:
Jaka HB
Jurnalis yang lahir dan bermukim di Jambi. Kadang-kadang hobi traveling, kadang-kadang hobi menonton dan suka minum kopi Arabika Kerinci.
